Lompat ke isi utama
Berita
Hari Kedua Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilihan Umum Tahun 2024 Tingkat Kota Bogor
humas
Bogor (4/04/2024) - Ketua dan Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Bogor melanjutkan pengawasan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilihan Umum Kota Bogor di hari kedua, Senin (04/03).
Pimpinan Bawaslu Kota Bogor Awasi Langsung Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Di Tingkat Kota Bogor Pemilihan Umum Tahun 2024
humas
Bogor (03/03/2024) - Ketua dan anggota Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Bogor mengawasi langsung rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilihan Umum Tahun 2024 Tingkat Kota Bogor, Minggu (03/03/2024)
Bawaslu Kota Bogor Ingatkan Jika Ada Sengketa Segera Hubungi Bawaslu
humas
Bawaslu Kota Bogor turut hadir dalam Pra Rapat Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilu 2024 di Tingkat Kota Bogor yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor pada Jumat (1/3/2024).
Bawaslu Kota Bawaslu Kota Bogor Lakukan Supervisi dan Monitoring Rekapitulasi dan Penetapan Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilu 2024 Tingkat Kecamatan se-Kota Bogor
humas
Bogor (26/02/2024) - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Bogor melakukan supervisi dan monitoring terhadap proses rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan perolehan suara Pemilu 2024 di tingkat kecamatan se-Kota Bogor.
Bawaslu Kota Bogor Pantau Langsung Pemungutan Suara di Berbagai TPS
humas
Bogor (14/02/2024) - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Bogor melakukan pengawasan langsung ke Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang ada di wilayah Kota Bogor pada Pemilu 2024. Pengawasan ini diawali dengan pendampingan Ibu Kordiv.